oleh YABHYSA BANYUWANGI | Mei 12, 2025 | Kesehatan
Banyuwangi, 8 Mei 2025 — Dalam rangka memperingati Hari Tuberkulosis (TBC) Sedunia tahun 2025, PR Konsorsium Komunitas Penabulu-STPI bersama Yayasan Bhanu Yasa Sejahtera (YABHYSA) Kabupaten Banyuwangi menginisiasi kegiatan bertajuk “Skrining Intensif Kontak Serumah,...
oleh YABHYSA BANYUWANGI | Mar 21, 2025 | Kesehatan
Penyegaran Kader TBC Komunitas YABHYSA Kabupaten Banyuwangi: Pelatihan penyegaran tentang Investigasi Kontak, penemuan kasus, TPT dan pendampingan pengobatan pasien TBC – (26-27 Februari 2025). Dalam upaya memutus mata rantai TBC di masyarakat membutuhkan...
oleh YABHYSA BANYUWANGI | Des 18, 2024 | Lowongan
Program eliminasi TBC melalui grant Global Fund periode Grant Cycle 7 (GC7), Konsorsium Komunitas TBC Penabulu-STPI mendukung dan memberikan kontribusi pada: (1) Penemuan kasus secara aktif dan pendampingan pasien TBC sejak ternotifikasi dengan pendekatan...
oleh YABHYSA BANYUWANGI | Des 18, 2024 | Pemberdayaan
Kegiatan bakti sosial merupakan salah satu wujud kepedulian Yabhysa terhadap sesama, tanpa membedakan latar belakang seseorang, seperti halnya makna yang terkandung dalam program Yabhysa Peduli TBC. Kepala Yayasan Bhanu Yasa Sejahtera Kabupaten Banyuwangi, Ibu Hj....
oleh YABHYSA BANYUWANGI | Jul 1, 2024 | Lowongan
Bergabunglah Bersama Kami sebagai Relawan Kader TBC! Apakah Anda ingin berperan aktif dalam membantu masyarakat melawan Tuberkulosis (TBC)? Kami mencari relawan yang berdedikasi untuk menjadi Kader TBC, yang siap memberikan dampak positif dalam kehidupan orang lain...